Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2019

Aplikasi Cashwagon dan AdaKita yang belum kita ketahui

Gambar
Assalamualaikum teman semua lama ya aku gak nulis dan berbagi info, kali ini aku bakal share ke kalian semua salah satu talkshow yang  di live Facebook dan live Instagram tetapi untuk tempatnya di Gedung disporapabud kabupaten Purwakarta, jl Purnawarman barat no 2 Sindangkasih Jawa barat 41112 Pada tanggal 19 Juli 2019  yang temanya ini keren banget " Pengenalan Fintech dan manfaatnya bagi masyarakat "  Acara ini di adakan Tanggal 19 Juli 2019 dalam rangka perayaan ulang tahun Kabupaten Purwakarta ke-5, Banyak acara keren dalam perayaan ulang tahun Purwakarta, di antaranya  acara sosialisasi dan edukasi Fintech yang di adakan di Gedung Disporaparbud Purwakarta, yang di dukung oleh Pemerintah Kabupaten Purwakarta, OJK, Adakita dan Asosiasi Fintech Pendanaan bersama Indonesia (AFPI). Acara tersebut di buka dengan sambutan oleh bapak Arief, beliau menjelaskan kegiatan talkshow Fintektok tersebut untuk menumbuhkan, mendorong dan mendukung kreatifit...